Bungkam Media di Papua GMPKK Minta Kapolri Copot Kapolres dan Kasat Reskrim Polres Mimika
Jakarta, jurnalpolisi.id Ratusan Mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Pemerhati Kebijakan Kepolisian (GMPKK) menggelar Aksi solidaritas terhadap Media Papuanewsonline.com di Papua yang dibungkam oleh Polres Mimika, Polda Papua Tengah, di depan Gedung Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (1/10/2025). Dalam tuntutanya GMPKK meminta kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo agar segerah mencopot Kapolres Mimika dan Kasat…
